Wujud kepedulian kepada masyarakat Babinsa laksanakan pendampingan penyerahan bantuan mesin ketinting

    Wujud kepedulian kepada masyarakat Babinsa laksanakan pendampingan penyerahan bantuan mesin ketinting

    Pasangkayu– Babinsa Koramil 1427-02/ Bambalmotu Kodim 1427_Pasangkayu, Serda Khaerul Anwar melakukan pendampingan pembagian Bantuan mesin Ketinting kepada warga.

    Penyerahan bantuan sebanyak 25 mesin Ketinting diserahkan secara langsung Kepada Desa Rahmatullah, di Balai kantor Desa Bambaira, Kecamatan Bambaira, Kabupaten Pasangkayu, Selasa (30/5/2023).

    Serda Khaerul mengatakan, kehadiran dalam acara penyerahan bantuan mesin Ketinting ini mewakili atasan sebagai pendamping kepada masyarakat penerima bantuan.

    Selain itu juga, sambung Babinsa, selalu hadir dalam setiap kegiatan pemerintah desa yang merupakan bentuk dukungan dari pihak TNI. Selain agar dalam pelaksanaan kegiatan dapat berjalan dengan aman, tertib dan lancar.

    “Pihak TNI akan mendukung penuh setiap kegiatan di desa binaan. Karena ini merupakan salah satu wujud nyata dan peran aktif Babinsa kepada warga binaan”, tutup Babinsa yang juga tercatat di Kodim 1427 Pasangkayu ini.

    pasangkayu
    M Ali Akbar

    M Ali Akbar

    Artikel Sebelumnya

    Wujud Sinergitas TNI POLRI di Sulbar, melalui...

    Artikel Berikutnya

    HUT Kodam XIV/Hasanuddin ke 66 Tahun, Korem...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Bersama Forkopimda, Dandim Polman Pantau Jalannya Pemungutan Suara Pilkada 2024 Di Sejumlah TPS
    Pastikan Pilkada Serentak Berjalan Aman dan Lancar, Danrem 142/Tatag Bersama Forkopimda Pantau Pelaksanaan Pemungutan Suara
    Sinergi TNI-Polri: Dandim 1427 dan Kapolres Pasangkayu Pantau Langsung Kondisi Pemilu 2024

    Ikuti Kami